M A S L A H A H

Tabungan Pendidikan adalah penyimpanan dana yang diperuntukkan bagi lembaga pendidikan dan lainnya dengan akad WADIAH YADH ADHAMANAH

 

Keuntungan

1.       Aman dan transparan

2.       Transaksi mudah dan bebas riba

3.       Mendapatkanbagihasil/bonus setiapbuIan

4.       Dapat dijadikan jaminan pembiayaan

5.       Mendapatkan BEASISWA untuk siswa yang tidak mampu sebesar Rp. 100.000,- sesuai ketentuan

6.       Bebas biaya administrasi

 

Ketentuan-ketentuan

1.       Formulir pembukaan rekening ditandatangani oleh Pengurus lembaga cq. Ketua dan Bendahara serta dibubuhi stempel

2.       Rekening tabungan atas nama Ketua/Bendahara QQ nama lembaga

3.       Setoran tabungan dapat dilakukan sewaktu-waktu

4.       Setoran awal dan berikutnya minimal Rp. 50.000

5.       Penarikan tabungan hanya boleh dilakukan di akhir tahun pelajaran

6.       PengajuanBEASISWAapabila dana simpananmencapaisaldo rata­ rata Rp. 4.000.000 ,- dengan masa simpanan minimal 5 

       bulan

7.       Pengambilan BEASISWA di akhir tahun pelajaran ketika tabungan akan diambil